Pohon Tumbang di Ciledug Pengendara Harus Putar Balik
TANGERANG, beritahariini.id – Hujan disertai angin kencang mengakibatkan pohon setinggi 8 meter tumbang di Jalan KH Hasyim Ashari, Sudimara Barat, Kecamatan Ciledug Kota Tangerang, Senin (6/12/21) malam. Pedagang Minuman Soleh (50) menjelaskan, pohon tersebut tumbang menutupi ruas jalan sehingga pengendara harus memutar balik melewati Under […]
Berita Banten Hari Ini