
Aksi Kamisan Kembali Turun Ke Jalan
JAKARTA, beritahariini.id – Aksi Kamisan ke-706 kembali turun ke jalan dan kembalikan semangat perjuangan. Aksi tersebut di gelar di depan Istana Merdeka, Jakarta, Kamis (25/11/21). Setelah pekan-pekan sebelumnya di lakukan secara virtual akibat pandemi Covid-19. Aksi Kamisan sebelumnya yang di gelar secara online, dirasakan ada […]
Berita Nasional