Polres Metro Tangerang Kota Gelar Apel Operasi Mantap Brata 2023-2024

0 3 min 11 bulan

TANGERANG, beritahariini.id – Polres Metro Tangerang Kota, Polda Metro Jaya menggelar apel Gelar Pasukan Operasi Mantap Brata Jaya 2023-2024 di lapangan apel Mapolres Metro Tangerang Kota. Gelar Pasukan tersebut merupakan bentuk pengecekan akhir kesiapan personel maupun sarpras Operasi Mantap Brata untuk Pemilu 2024, Selasa (18/10/2023). […]

Berita Banten Hari Ini Berita Nasional BREAKING NEWS